NAS - Network Attached Storage

Pengertian NAS (Network Attached Storage)

Server ini menggunakan dedicated server atau sebuah alat yang bisa melayani array storage. Pada umumnya penyimpanan biasanya akan dibagikan kepada beberapa klien dalam waktu yang bersamaan di semua jaringan Ethernet. Server NAS ini juga biasanya memanfaatkan transfer file, penyimpanan NAS juga biasanya memiliki biaya startup yang jauh lebih rendah dari jenis storage lainnya.
Sistem NAS adalah perangkat penyimpanan yang tersambung ke jaringan dan memungkinkan penyimpanan maupun pengambilan data dari lokasi terpusat untuk pengguna jaringan dan klien heterogen yang sah. Sistem NAS fleksibel dan terukur, yang berarti saat Anda memerlukan penyimpanan tambahan, Anda dapat menambahkannya ke perangkat yang Anda miliki. NAS layaknya seperti memiliki cloud pribadi di kantor. Lebih cepat, lebih murah, dan memberikan semua manfaat cloud publik di lokasi, memberi Anda kendali penuh

Jenis Storage Server, antara lain:
  • NAS - Network Attached Storage
  • SAN - Storage Area Network
  • DAS - Direct Attached Storage

Sumber:
https://www.seagate.com/id/id/tech-insights/what-is-nas-master-ti/

Post a Comment

Previous Post Next Post

Online Support: +62 821 146 11732